Bandar Piala Eropa
Bandar Piala Eropa - Fiorentina merebut tiket lolos ke babak 32 besar Liga Europa usai menang 1-0 atas Belenenses di matchday 6. Khouma Babacar menjadi pahlawan kemenangan Fiorentina lewat gol tunggalnya di babak kedua.
Fiorentina Menang Tipis Melawan Belenenses |
Agen Piala Eropa 2016 - Bermain dengan Hasil imbang melawan Basel di pertandingan sebelumnya telah membuat Fiorentina harus menunggu hingga matchday terakhir untuk dapat memastikan diri lolos dengan Menghadapi Belenenses, Fiorentina cuma butuh satu poin untuk melaju. Menjamu Belenenses di Artemio Franchi, Jumat (11/12/2015) dinihari WIB, Fiorentina mendominasi penguasaan bola dengan total 64%. Meski demikian, Mereka kesulitan untuk menciptakan peluang bersih.
Agen Piala Eropa - Peluang terbaik Fiorentina di babak pertama didapat Babacar di menit ke-27. Sundulannya menyambut sebuah sepak pojok masih membentur mistar gawang. Di awal babak kedua, Fiorentina justru nyaris kebobolan. Kesalahan Sentuhan Davide Astori yang buruk hampir menciptakan gol bunuh diri. Beruntung bagi Fiorentina, Luigi Sepe masih dapat menghalau lajunya Bola.
Agen Bola Piala Eropa - Sebuah Peluang Untuk Fiorentina dapat kembali digagalkan oleh mistar gawang. Sundulan Marcos Alonso meneruskan sepak pojok hanya mengenai mistar dan bola muntah yang disambut Babacar bisa diamankan. Fiorentina akhirnya memecah kebuntuan di menit ke-67. Kerjasama Pasqual dan Joan Verdu kemudian dituntaskan dengan baik oleh Babacar untuk menjebol gawang Belenenses.
Bandar Bola Piala Eropa - Dengan tambahan tiga poin dari laga ini, Fiorentina lolos ke babak 32 besar sebagai runner-up Grup I. La Viola mengumpulkan 10 poin, terpaut tiga angka dari Basel yang menjadi juara grup.
Susunan Pemain Fiorentina Melawan Belenenses
Fiorentina: Sepe; Tomovic, Astori, Alonso; Gilberto (Bernardeschi 57), Verdu, Badelj (Mario Suarez 79), Borja Valero (Vecino 62), Pasqual; Rossi, Babacar
Belenenses: Ventura; Filipe Ferreira, Goncalo Silva, Ricardo Dias, Joao Amorim; Ruben Pinto (Fabio Nunes 79), Joao Afonso, Carlos Martins; Leal, Fabio Sturgeon (Tiago Caeiro 83), Andre Sousa (Kuca 56)
No comments:
Post a Comment